PROFIL SINGKAT FAKTOR-FAKTOR RISIKO YANG MEMPENGARUHI PENINGKATAN KOLESTEROL TOTAL DALAM DARAH PADA PEKERJA KEBERSIHAN DI LINGKUNGAN KELURAHAN RAWA BUAYA

Authors

  • Aulia Mutiara Hikmah Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kesetiakawanan Sosial Indonesia
  • Meirani Dwi Cahyani Teknologi Laboratorium Medis, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kesetiakawanan Sosial Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.22487/htj.v10i2.1052

Keywords:

Faktor risiko, kolesterol total darah, pekerja kebersihan

Abstract

Peningkatan kolestrol total dalam darah dapat meningkat karena beberapa faktor risiko seperti konsumsi lemak yang berlebihan, mengonsumsi kopi dan merokok. Oleh karena itu, skrining kolesterol total diperlukan oleh Pekerja Kebersihan di lingkungan Kelurahan Rawa Buaya agar dapat mengontrol kadar kolestrol total dalam darah mereka. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran faktor risiko yang dapat meningkatkan kadar kolestrol total dalam darah. Penelitian ini dilakukan di lingkungan Kelurahan Rawa Buaya dengan teknik pengambilan sampel Purposive sampling, sehingga diperoleh sampel penelitian sebanyak 67 responden. Metode yang digunakan adalah deskriptif analitik. Hasil penelitian adalah Faktor resiko mengonsumsi makanan berlemak kategori 1-2 kali memiliki kadar kolesterol kategori baik dan batas maksimal terdapat 25 orang (37,5%). Faktor risiko merokok responden kategori ringan memiliki kadar kolesterol kategori baik terdapat 24 orang (35,8%). Faktor risiko mengonsumsi kopi responden kategori 1-2 gelas memiliki kadar kolesterol kategori batas maksimal 23 orang (34,3%).

References

Kemenkes RI. Hasil Riset Kesehatan Dasar Tahun 2018. Kementrian Kesehatan RI. 2018;53(9):1689-1699.

IHME. How is the population forecasted to change? Indonesia. Published online 2019:1-18. www.healthdata.org/malaysia. Diakses pada tanggal 09 Juni 2023.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 2013 Tentang Pencantuman Informasi Kandungan Gula, Garam, Dan Lemak Serta Pesan Kesehatan Untuk Pangan Olahan Dan Pangan Siap Saji. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Published online 2013:1-8. https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/172111/permenkes-no-30-tahun-2013. Diakses pada tanggal 09 Juni 2023.

Diarti MW, Pauzi I, Sabariah Rifaah S. Kadar Kolesterol Total pada Peminum Kopi Tradisional di Dusun Sembung Daye Kecamatan Narmada Kabupaten Lombok Barat. Jurnal Kesehatan Prima. 2016;10(1):1626-1637.

Septianggi, F. N., Mulyati, T., & Hapsari SK. Hubungan Asupan Lemak dan Asupan Kolestrol dengan Kadar Kolestrol Total pada Penderita Jantung Koroner Rawat Jalan di RSUD Tugurejo Semarang.. Jurnal Nutrisi Universitas Muhamadiyah Semarang (Jurnal Gizi). 2013;2(13):1-10.

Putri NI. Hubungan Asupan Serat dan Lemak Total dengan Kadar Kolestrol Total pada Anggota Polres Rembang. Skripsi. Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2016.

Raditya IGBA. Gambaran Kadar Kolesterol Low Density Lipoprotein (LDL) pada Perokok Aktif di Banjar Taman Desa Darmasaba Kecamatan Abiansemal Badung. Skripsi. Poltekkes Kemenkes Denpasar. 2018.

Nurpalah R, Rosdiana R, Putri AA. Gambaran Kadar Trigliserida pada Perokok Aktif Usia Remaja. Journal of BTH Medical Laboratory Technology (JBMLT). 2021;1:29-33.

Darmayani S, Rosanty A, Rahmayani DA. Gambaran Kadar Kolesterol Total pada Pecandu Kopi Kecamatan Poasia Kota Kendari. Health Information: Jurnal Penelitian. 2018;10(1):33-41.

Yusrita E, Irawan MP, Aini D. Gambaran Kadar Kolesterol pada Peminum Kopi di Kelurahan Teluk Air Kecamatan Karimun. Jurnal Analis Kesehatan Klinikal Sains. 2022;10(1):31-36. doi:10.36341/klinikal_sains.v10i1.2507

Kusgiyanto W, Suroto S, Ekawati E. Analisis Hubungan Beban Kerja Fisik, Masa Kerja, Usia, Dan Jenis Kelamin Terhadap Tingkat Kelelahan Kerja Pada Pekerja Bagian Pembuatan Kulit Lumpia di Kelurahan Kranggan Kecamatan Semarang Tengah. Jurnal Kesehatan Masyarakat (JKM. 2017;5(5):413-423.

Suma’mur. Higiene Perusahaan Dan Kesehatan Kerja (HIPERKES). Edisi Ke-2. Penerbit Agung Seto; 2014.

Suyono B, Hermawan H. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Produktivitas Tenaga Kerja Pada Industri Kerajinan Kulit di Kabupaten Magetan. Jurnal Ekomaks. 2013;2(9):1-15.

Febrianti NPR. Gambaran Kadar Kolesterol Total Pada Peminum Kopi Di Banjar Melaya Krajan Kecamatan Melaya Kabupaten Jembrana. Skripsi. Poltekkes Kemenkes Denpasar; 2022.

Sanhia AM, Pangemanan DHC, Engka JNA. Gambaran Kadar Kolesterol Low Density Lipoprotein (LDL) pada Perokok di Pesisir Pantai. Jurnal e-Biomedik (eBm). 2015;3: 460-465.

Hidayati DR, Yuliati Y, Pratiwi KR. Hubungan Asupan Lemak dengan Kadar Trigliserida dan Indeks Massa Tubuh Sivitas Akademika UNY. Jurnal Prodi Biologi. 2017;6(1):25-33.

Nugraha A. Hubungan Indeks Massa Tubuh Dengan Kadar Kolesterol Total Pada Guru Dan Karyawan SMA Muhammadiyah 1 Dan 2 Surakarta. Skripsi. Universitas Muhammadiyah Surakarta; 2014.

Guyton, Hall. Pocket Companion to Guyton and Hall Textbook of Medical Physiology. Elsevier Health Sciences; 2012.

Rahman MM, Salikunna NA, Sumarni S, Wahyuni RD, Badaruddin R, Ramadhan MZ, Arief A. Hubungan Asupan Lemak Terhadap Persentase Lemak Tubuh Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Tadulako Angkatan 2019. Healthy Tadulako Journal (Jurnal Kesehatan Tadulako). 2021;7(1):21-29.

Mustaghfiroh L, Efendi JS, Husin F, Wirakusuma FF, Setiawati EP, Usman A. Hubungan Pekerjaan di Pabrik Rokok dan Perilaku Hidup Bersih Sehat Ibu terhadap Kematian Bayi. IJEMC. 2014;1(1):53-61.

Bonow R., Mann D., ZIpes D., Libby P. Braunwald’s Heart Disease e-Book: A Textbook of Cardiovascular Medicine. 9th ed. Elsevier Health Sciences; 2011.

Dias RCE, De Faria AF, Mercadante AZ, Bragagnolo N, De Benassi MT. Comparison of Extraction Methods for Kahweol and Cafestol Analysis in Roasted Coffee. J Braz Chem Soc. 2013;24(3):492-499.

Astuti MN, Nadiyah N, Wahyuni Y, Harna H, Kuswari M. Hubungan Asupan Kalsium, Konsumsi Buah, Sayur dan Ikan dengan Kadar Kolestrol pada Pekerja Penanganan Prasarana Sarana Umum ( PPSU) Kelurahan Cengkareng Timur. Journal of Educational Innovation and Public Health. 2023;1(3) 116-124.

Fuadillah RA. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Obesitas selama Pandemi Covid- 19. Healthy Tadulako Journal (Jurnal Kesehatan Tadulako). 2022;8(1):1-10.

Suarsih C. Hubungan Pola Makan dengan Kejadian Kolestrol pada Lansia di Wilayah Kerja Psukesmas Tambaksari. Jurnal Keperawatan Galuh. 2020; 2(1) 25-30.

Setyawati T, Lintin G. Efek Ekstrak Daun Sirsak (annona muricata) terhadap Penurunan Kadar Trigliserida pada Model Tikus Diabetes Melitus. Healthy Tadulako Journal (Jurnal Kesehatan Tadulako). 2016; 2(2) 33-41.

Downloads

Published

2024-04-30

How to Cite

Hikmah, A. M., & Dwi Cahyani, M. (2024). PROFIL SINGKAT FAKTOR-FAKTOR RISIKO YANG MEMPENGARUHI PENINGKATAN KOLESTEROL TOTAL DALAM DARAH PADA PEKERJA KEBERSIHAN DI LINGKUNGAN KELURAHAN RAWA BUAYA. Healthy Tadulako Journal (Jurnal Kesehatan Tadulako), 10(2), 213-220. https://doi.org/10.22487/htj.v10i2.1052

Issue

Section

Articles