UJI EFEKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK KULIT BUAH MARKISA UNGU (Passiflora Edulis sims) TERHADAP Staphylococcus aureus

Authors

  • Anabel Anabel Program Studi Pendidikan Dokter Gigi, Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Prima Indonesia Medan
  • Cindy Denhara Wijaya Departemen Material, Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Prima Indonesia Medan
  • Shieny Lokanata Departemen Material, Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Prima Indonesia Medan

DOI:

https://doi.org/10.22487/htj.v6i3.150

Keywords:

Kulit buah markisa ungu (Passiflora edulis sims), Antibakteri, Staphylococcus aureus

Abstract

Penelitian dilakukan untuk mengetahui efektivitas antibakteri ekstrak kulit buah markisa dalam
menghambat pertumbuhan bakteri Staphylococcus aureus penyebab terjadinya infeksi seperti
Angular cheilitis, abses, dan denture stomatitis. Kulit buah markisa ungu dimaserasi,di pecahkan
konsentrasi 30%, 50%, 75% dan 100%. Metode uji dengan disc diffusion ( Tes Kirby-Bauer)
dilanjutkan uji statistik one way ANOVA Nilai rata- rata zona hambat terendah adalah 12,8 mm dan
terbesar 16,7 mm. Maka ekstrak kulit buah dari markisa berwarna ungu dengan konsentrasi 100%
memiliki efek antibakteri tertinggi terhadap Staphylococcus aureus dan efek antibakteri terendah
pada konsentrasi 30%.

Author Biographies

Anabel Anabel, Program Studi Pendidikan Dokter Gigi, Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Prima Indonesia Medan

Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Prima Indonesia Medan

Cindy Denhara Wijaya, Departemen Material, Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Prima Indonesia Medan

Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Prima Indonesia Medan

Shieny Lokanata, Departemen Material, Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Prima Indonesia Medan

Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Prima Indonesia Medan

References

World Health Organization. Health Promotion And Oral Health. Published 2016. Https://Www.Who.Int/Health-Topics/Oral-Health/#Tab=Tab_1

Riskesdas. Hasil Utama Riskesdas 2018.; 2018.

Corvianindya Y, Brotosoetarno S. Resistensi Bakteri Oral Biofilm Terhadap Antibiotika Golongan Beta-Laktam. J Dent Indones. 2008;11(2):83-87. Doi:10.14693/Jdi.V11i2.641

Archer Wh. Oral And Maxillofacial Surgery. 5th Ed.; 1975.

Saleh E. Abses Rongga Mulut. In: ; 2017.

Timothy F. Staphylococcus. In: Medical Microbiology. 4th Ed. ; 2016. Https://Www.Ncbi.Nlm.Nih.Gov/Books/Nbk8448/

Septiani N. Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol Dan Fraksi-Fraksi Kulit Buah Markisa Ungu (Passiflora Edulis Sims) Terhadap Bakteri Staphylococcus Epidermidis Di Laboratorium Fitokimia Dan Mikrobiologi Farmasi Usu. Universitas Sumatera Utara; 2018.

Sari Wm. Uji Aktivitas Antibakteri Ekstaksian Dari Etanol Dan Fraksi Daunan Sintrong (Crassocephalum Crepidioides) Pada Escherichia Colo Dan Stapylococcus Aureus.; 2016. Http://Repository.Usu.Ac.Id/Handle/123456789/55824

Lim K, Widyarman As. Perbandingan Efektivitas Antibiotik Melawan Streptococcus Sanguinis Penyebab Dry Socket. J Indones Dent Assoc. 2018;1(1).

Eka Nugraha S, Achmad S, Sitompul E. Antibacterial Activity Of Ethanol Extract Of Purple Passion Fruit Peel (Passiflora Edulis Sims) On Staphylococcus Aureus And Escherichia Coli. Indones J Pharm Clin Res. 2018;1(2):29-34. Doi:10.32734/Idjpcr.V1i2.606

Haryanto, Shanty. Efek Penambahan Ekstraksi Dari Bawang Putih (Allium Sativum L) Tergadap Antibiotika Ciprofloxacin Untuk Peningkatan Hambatan Tumbuh Patogen Periodontal Porphyromonas Gingivitis. Published Online 2018.

Badan Standardisasi Nasional. Cara Uji Mikrobiologi-Bagian 9: Penentuan Staphylococcus Aureus Pada Produk Perikanan.; 2011. Www.Bsn.Go.Id

Davis Ww, Stout Tr. Disc Plate Method Of Microbiological Antibiotic Assay I. Factors Influencing Variability And Error1.; 1971.

Harjono Putri A. Pengaruh Berbagai Konsentrasi Pupuk Organik Cair (Poc) Urin Sapi Terhadap Perumbuhan Tanaman Bayam Hijau (Amaranthus Tricolour L.). Published Online 2017.

Poeloengan M (Masniari), Praptiwi P (Praptiwi). Uji Aktivitas Antibakteri Ekstrak Kulit Buah Manggis (Garcinia Mangostana Linn). Media Penelit Dan Pengemb Kesehat. 2010;20(2):153505.

Latifa Rahmi R. Uji Aktivitas Antibakteri, Antijamur, Antioksidan, Dan Kandungn Total Fenolik Ekstrak Daun Kembang Bulan (Tithonia Diversifolia (Hemsley) A.Grey. Published Online 2017.

Madduluri S, Babu Rao K, Sitaram B. In Vitro Evaluation Of Antibacterial Activity Of Five Indigenous Plants Extract Against Five Bacterial Pathogens Of Human. Int J Pharm Pharm Sci. 2013;5(4):679-684.

Wahyuni R, Rivai H. Pengaruh Cara Pengeringan Dengan Oven, Kering Angin Dan Cahaya Matahari Langsung Terhadap Mutu Simplisia Herba Sambiloto. J Farm Higea. 2014;6(2):126-133.

Downloads

Published

2020-09-08

How to Cite

Anabel, A., Denhara Wijaya, C. ., & Lokanata, S. . (2020). UJI EFEKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK KULIT BUAH MARKISA UNGU (Passiflora Edulis sims) TERHADAP Staphylococcus aureus. Healthy Tadulako Journal (Jurnal Kesehatan Tadulako), 6(3), 79-85. https://doi.org/10.22487/htj.v6i3.150

Issue

Section

Articles