DEMAM BERDARAH DENGUE PADA PASIEN WANITA USIA 31 TAHUN : LAPORAN KASUS
Keywords:
Demam Berdarah Dengue, trombositopenia, leukopeniaAbstract
Pendahuluan : Demam berdarah (DF) adalah penyakit virus yang ditularkan melalui arthropoda yang ditularkan ke manusia oleh gigitan nyamuk Aedes betina yang terinfeksi. Demam berdarah telah muncul sebagai ancaman kesehatan masyarakat dengan distribusi yang melimpah di daerah tropis dan subtropis, dengan perkiraan kejadian 50 juta kasus di seluruh dunia setiap tahunnya.
Laporan Kasus : laporan ini memaparkan pasien perempuan usia 31 tahun yang di diagnosis Demam Berdarah Dengue dengan pemeriksaan penunjang terdapat penurunan sel darah putih dan trombosit
Kesimpulan : Penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) ialah penyakit yang disebabkan oleh virus dengue yang ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti. Pada pemeriksaan laboratorium terdapat trombositopenia dan leukopenia